Hallo, semua!
Mata ghoul editan saya |
Aduh kemarin saya sempat kena belekan dan itu sangat
mengganggu! Well, mungkin itu semacam kutukan karena saya pakai sebelah mata
ghoul untuk foto profil facebook XD
Karena nggak mau menderita lebih parah, saya terus cari
solusi yang mungkin juga bisa berguna bagi agan-agan.
Saya pakai ramuan daun sirih! :D
Mata belekan saya :v |
-Pertama, petik sirih yang bagus
-Kedua, cuci dengan air mengalir sampai bersih
-Ketiga, rebus dalam panci kecil
-Setelah mendidih, diamkan hingga dingin
-Saring ke dalam gelas
-Cucilah mata yang belekan menggunakan air rebusan yang
sudah dingin tersebut dengan rutin
Hasilnya, alhamdulillah mata saya kembali normal! J